Sekolah Trilingual Citra Cemara
PPDB
Online
Follow Us On :   


Dengan berkembangnya zaman dan globalisasi yang lebih mendalam, maka Yayasan Citra Cemara terpanggil untuk membantu pemerintah untuk mencerdaskan bangsa dan menciptakan SDM yang lebih baik untuk masa depan Bangsa dan Negara.
Dengan tujuan mulia itulah Sekolah Dasar Citra Cemara ini diselenggarakan.



VISI
Menjadi komunitas pembelajar yang berkualitas dan berkarakter, serta peduli terhadap lingkungan.


MISI
  • Sebagai lembaga pendidikan Sekolah Citra Cemara menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas dan terpadu, mengoptimalkan potensi peserta didik sehingga siap mengikuti pendidikan ke jenjang selanjutnya dan siap terjun ke masyarakat.

  • Sebagai komunitas pembelajar Sekolah Citra Cemara mewujudkan proses belajar yang menyenangkan dengan pendekatan saintifik untuk dapat mewujudkan kompetensi spiritual, pengetahuan,sikap dan ketrampilan.

  • Sebagai komunitas pembelajar Sekolah Citra Cemara menanamkan semangat kejujuran, kedisiplinan, daya juang, toleransi, dan kemandirian.

  • Sebagai komunitas pembelajar Sekolah Citra Cemara menyiapkan peserta didik yang memiliki penguasaan dalam teknologi, serta unggul dalam bahasa Inggris dan Mandarin.

  • Sebagai bagian dari masyarakat Sekolah Citra Cemara membimbing peserta didik untuk memiliki kepekaan terhadap lingkungan sekitar.



  • TUJUAN
    a. Membangun peserta didik yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berahlak mulia serta sehat jasmani dan rohani.

    b. Meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.

    c. Peserta didik memiliki kemampuan bahasa asing (Bahasa Inggris dan Mandarin) sehingga siap bersaing secara global.

    d. Peserta didik dapat memanfaatkan teknologi dalam menunjang pembelajaran.

    e. Peserta didik memiliki kesempatan untuk mengeksplor dan menggunakan pengetahuannya sehingga dapat mewujudkannya dalam sebuah karya.

    f. Peserta didik memiliki nilai-nilai budaya dan karakter bangsa dan mengaktulisasikannya dalam kehidupan sehari-hari.

    g. Peserta didik memiliki kemampuan mengapresiasi nilai sosial budaya daerah maupun budaya nasional

    h. Menjadikan peserta didik yang kreatif, terampil dan mandiri untuk dapat mengembangkan diri.

    i. Peserta didik memiliki pengalaman belajar yang menyenangkan, sehingga dapat meningkatkan prestasi belajar.


    SERTIFIKAT TERAKREDITASI A

    Penampilan siswa siswi SD Citra Cemara di Bandung Youth Festival 🌻🌻


    Trial TKB Tunas Cemara Thn pelajaran 2023-2024 di SD Citra Cemara❣️


    Penampilan Menyanyi Lagu Indoensia Pusaka dalam Bahasa Mandarin

    Indonesia adalah rumah bagi berbagai suku, agama, dan budaya.
    Mari kita jaga keharmonisan ini.
    Dirgahayu Republik Indonesia ke-78!
    Lagu : Indonesia Pusaka(印度尼西亚传家宝)
    Cipta : Ismail Marzuki

    PROFIL SEKOLAH PG/TK TUNAS CEMARA dan SD CITRA CEMARA



    BERITA TERKINI SD CITRA CEMARA

    Kegiatan P5 SD Citra Cemara

    Diposting : 11 Mar 2024


    Pada tanggal 2 dan 5 Febuari 2024 SD Citra Cemara melaksanakan Kegiatan P5 (Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) yang juga sekaligus bersamaan dengan Penyambutan hari raya Imlek yang merupakan salah  Selengkapnya >>

    Imlek Promo PPDB SD Citra Cemara 2024-2025

    Diposting : 02 Feb 2024


    KABAR GEMBIRA...!

    Promo PPDB Tahun Ajaran 2024-2025 dalam rangka Hari Raya Tahun Baru Imlek 2024

    potongan Sumbangan Pembangunan Up To 50%
    Untuk pendaftaran s.d. 12 Februari 2024

    Yuk  Selengkapnya >>

    Tunas Cemara Art Festival XIV - 2023

    Diposting : 25 Oct 2023


    Tunas Cemara Art Festival ini merupakan sebuah acara yang dikemas secara apik dan menarik sebagai wadah pengembangan potensi anak dalam bidang bahasa dan seni. Tujuan dari diadakannya kegiatan ini diantaranya  Selengkapnya >>

    PPDB SD Citra Cemara 2024-2025

    Diposting : 11 Oct 2023


    Pendafataran siswa siswi baru tahun pelajaran 2024-2025 sudah dibuka .. !!
    Free biaya pendaftaran loh (*sk berlaku)
    yuk tunggu apalagi segera daftar kan diri kalian SEKARANG JUGA ...

    Address : jalan Soekarno  Selengkapnya >>

    Trial Class SD Citra Cemara 2024 - 2025

    Diposting : 11 Oct 2023


    Halo semua..!
    SD Citra Cemara akan mengadakan Trial Class untuk adik- adik yang di TK.
    Trial class ini akan diadakan pada,
    Hari : Kamis,19 Oktober 2023
    Waktu : 12.00 sd selesai
    Alamat :  Selengkapnya >>

    Kegiatan Bakti Sosial Rumah Anak SOS Kinderdorf, Lembang

    Diposting : 24 May 2023


    劲松三语国民小学爱心捐赠活动

    Kegiatan bakti sosial ke Rumah Anak SOS Kinderdorf dilaksanakan pada hari Sabtu, 13 Mei 2023 PUKUL 09.00-12.00 yang di ikuti oleh perwakilan siswa siswi SD Citra Cemara dari kelas 1-6,  Selengkapnya >>

    Kegiatan IMLEK Tahun 2023 TK Tunas Cemara dan SD Citra Cemara (Festival Citylink)

    Diposting : 24 Jan 2023


    本次活动目的是为了丰富广大师生节日精神文化生活,培养和树立认知传统,尊重传统,继承传统,增强对中华优秀文化传统的认同感和自豪感
    Tujuan diadakan nya kegiatan ini adalah sebagai upaya untuk menumbuhkan semangat para guru dan siswa dalam memperkenalkan dan melestarikan salah satu kebudayaan tradisional chinese yaitu Imlek, dan memperkuat rasa cinta  Selengkapnya >>

    Kegiatan Penyerahan Bantuan Sosial Kemanusiaan SD Citra Cemara

    Diposting : 13 Dec 2022


    Pada tanggal 2 Desember 2022 SD Citra Cemara mengajak orang tua siswa dan guru untuk ikut berpartisipasi dalam menggalang dana bantuan untuk korban bencana di Cianjur.
    Tujuan diadakannya kegiatan ini  Selengkapnya >>

    Open House SD Citra Cemara “Hello Future”
    29 Oktober 2022

    Diposting : 17 Nov 2022


    Kegiatan open house ini diadakan tanggal 29 Oktober 2022 dan merupakan salah satu program tahunan Sekolah Citra Cemara yang diadakan dengan dasar pemikiran agar dapat memperkenalkan Sekolah Citra Cemara kepada  Selengkapnya >>

    Seminar Parenting Gen Alpha Tangguh SD Citra Cemara

    Diposting : 19 Oct 2022


    Pada tanggal 7 oktober 2022, PGTK dan SD Citra Cemara mengadakan kegiatan seminar parenting yang berjudul "Menyiapkan gen alpha tangguh menghadapi masa depan” yang dibawakan oleh seorang psikolog Ibu Dra.Dewi  Selengkapnya >>

    Festival Chongyang (SD Citra Cemara)

    Diposting : 10 Oct 2022


    Festival Chongyang
    atau yang biasa di kenal sebagai Hari Lansia merupakan salah satu hari raya tahunan bagi warga Tionghoa. Perayaan ini dirayakan pada tanggal 9 bulan ke-9 menurut kalender  Selengkapnya >>

    Kegiatan Mooncake Festival SD Citra Cemara

    Diposting : 19 Sep 2022


    Kegiatan Mooncake Festival ini diadakan setiap tahun oleh SD Citra Cemara. Pada tahun ajaran ini, acara diadakan pada Jumat, 9 September 2022, pkl 09.00-12.00. Dengan tujuan memperkenalkan dan melestarikan kebudayaan Chinese.   Selengkapnya >>

    Kegiatan sosialisasi PPDB SD Citra Cemara Tahun Ajaran 2023-2024

    Diposting : 15 Sep 2022


    Kegiatan Sosialisasi PPDB SD Citra Cemara ini diadakan pada hari Senin, 29 Agustus 2022 kepada para orangtua siswa TKB dengan tujuan memperkenalkan lingkungan belajar dan program pembelajaran dan kegiatan  Selengkapnya >>

    Pendaftaran SD Citra Cemara Tahun Ajaran 2023/2024

    Diposting : 13 Sep 2022


    PENDAFTARAN SD CITRA CEMARA


    Tahun ajaran 2023 / 2024

    promo sampai dengan 22 Oktober 2022

    IG : sd_citra_cemara

    LET'S COME AND JOIN US
    JL. SOEKARNO HATTA NO. 22, BANDUNG
    Telepon Sekolah : (022) 6123475
    WA ADMIN  Selengkapnya >>

    Kegiatan Pembelajaran Bahasa SD CITRA CEMARA Bersama NATIVE SPEAKER

    Diposting : 23 Aug 2022


    SD Citra Cemara sangat mendukung kegiatan pembelajaran bahasa, salah satu upaya yang dilakukan selain dengan menyiapkan para pengajar Mandarin yang ahli di bidangnya, sekolah pun secara khusus mengundang native speaker  Selengkapnya >>

    PERAYAAN HUT RI KE-77 SD CITRA CEMARA

    Diposting : 23 Aug 2022


    Perayaan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI ke - 77 SD Citra Cemara diawali dengan melaksanakan Upacara Bendera yang diikuti oleh Kepala Sekolah, Tenaga Pendidik dan Peserta didik.
    Acara dilaksanakan pada 19 Agustus  Selengkapnya >>

    Prestasi Olahraga Bulutangkis O2SN SD Citra Cemara

    Diposting : 08 Aug 2022


    Valencia Xaviera siswa kelas 6B SD Citra Cemara Bandung, meraih medali perunggu cabang olahraga bulutangkis mewakili kecamatan Bandung Kulon pada O2SN 2022.
    Berfoto bersama Guru Olahraga dan Kepala Sekolah SD  Selengkapnya >>

     LOKASI



     HUBUNGI  KAMI
       022 - 6123475

        Jl. Soekarno-Hatta No.22, Cibuntu,
               Kec. Bandung Kulon, Bandung, 40212

       [email protected]

    Developed by IT Citra Cemara © 2022